By Abu Waswas on 24 October, 2016 abu waswas Buku, Musik & Film

Prof. Robert Langdon (Tom Hanks) terbangun di RS dalam keadaan kepala robek tergores proyektil pistol. Dia mengalami amnesia jangka pendek. Ingatan 48 jam terakhir hilang. Hanya fragmen-fragmen wanita berkerudung yang berkata “cari…
By Abu Waswas on 1 September, 2015 abu waswas Buku, Musik & Film

Bajrangi Bhaijaan (artian bebasnya Abang Bajrangi, panggilan akrab Pakistani dan Hindustani) menjadi semacam film renungan kembali tentang rasa kemanusiaan di antara memfosilnya dendam antar suku, golongan, bangsa, bahkan agama. Kita (generasi sesudah perang/konflik) hanyalah anak-anak kandung…
By Abu Waswas on 8 April, 2015 abu waswas Buku, Musik & Film

Seorang biarawati muda, Anna, diminta Suster Kepalanya agar mengunjungi bibinya, Wanda Cruz, sebelum mengambil kaul sebagai biarawati. Bibinya adalah seorang mantan jaksa penuntut umum di Polandia, seorang komunis, peminum dan perokok berat…
By Abu Waswas on 10 March, 2015 abu waswas Buku, Musik & Film

Kyle kembali dari tugas pertama di Irak sekaligus menyaksikan kelahiran anak pertamanya. Namun hanya raganya yang kembali, pikirannya masih bercokol di medan perang. Dari pergumulan psikologi inilah Bradley Cooper dengan “tenang dan senyap”…
By Abu Waswas on 13 February, 2015 abu waswas Buku, Musik & Film

Penokohan yang dibawakan tiap aktor di Birdman terkesan tenggelam dalam arti positif. Daya eksplorasi akting mereka klop. Michael Keaton seperti gampang saja lenggang kangkung dengan naskah-skenario menggelitik, dramatik, eklektik, komedik…
By Abu Waswas on 22 January, 2015 abu waswas Buku, Musik & Film
![[Resensi Film] Antara Cinta, Tuhan dan Remote IFO [Resensi Film] Antara Cinta, Tuhan dan Remote IFO](http://baltyra.com/wp-content/themes/_stylebook/timthumb.php?src=http%3A%2F%2Fbaltyra.com%2Fwp-content%2Fuploads%2F2015%2F01%2FPeekay-Movie-PK.jpg&q=90&w=795&h=470&zc=1)
PK (Aamir Khan) mencari remote UFO-nya (sebenarnya IFO- identified ) yang dicuri orang dan dijual ke pemuka agama Hindu di Delhi atau dijuluki Yang Mulia/Godman (Saurabh Shukla). Pencarian remote hanyalah semacam asosiasi…
By Abu Waswas on 12 January, 2015 abu waswas Buku, Musik & Film
![[Resensi Film] Persimpangan Antara Perang dan Romansa [Resensi Film] Persimpangan Antara Perang dan Romansa](http://baltyra.com/wp-content/themes/_stylebook/timthumb.php?src=http%3A%2F%2Fbaltyra.com%2Fwp-content%2Fuploads%2F2015%2F01%2Fthe-crossing.jpg&q=90&w=795&h=470&zc=1)
Perang selalu meninggalkan koreng sejarah. Namun wajah feminin dari perang selalu menarik untuk dikulik oleh para sineas. Berlatar pada babak kulminasi Partai Komunis Tiongkok atau perang saudara jilid dua pada tahun 1946-1950…
By Abu Waswas on 16 December, 2014 abu waswas Buku, Musik & Film

Doraemon ialah idola pop lintas zaman dan negara. Paling tidak bagi generasi 70-an hingga kini. Animenya masih berkibar di RCTI dan layar perak, manganya (komik) masih mejeng di rak toko buku di saat buku lain sudah didepak…