By Tatang Mahardika on 7 June, 2016
Tatang Mahardika
Jalan-jalan

Dari Maratua yang harus dicapai dari Derawan dengan speed boat selama satu jam itu, Yusuf membawa kami ke Kehe Daing. Inilah kejutan kedua yang terletak di Pulau Kakaban, sekitar 15 menit saja dari dermaga di Desa Payung-Payung, Maratua…
By Tatang Mahardika on 9 February, 2016
Tatang Mahardika
Kehidupan

Saya masuk ke rumah dan menjerang air. Sembari duduk di kursi di garasi untuk menyesap kopi, saya baru sadar, Pak Tukang Becak tadi mungkin tidak bermaksud memuji. Dia justru mengingatkan saya untuk belajar bersyukur.
Di luar, hujan terus mengguyur. Imlek akan segera datang…
By Tatang Mahardika on 13 October, 2015
Tatang Mahardika
Kehidupan

Dengan mengalihduniakan apa yang dia baca dan lihat menjadi tulisan, setidaknya berarti dia sudah mampu merumuskan ide, menentukan angle, dan memilih plot. Tentu dengan segala kesederhanaan dan keluguan seorang bocah 8 tahun. Karena itulah, dalam tulisan-tulisan mininya yang saya pungut…
By Tatang Mahardika on 21 May, 2015
Tatang Mahardika
Buku, Musik & Film

INNER voice Riggan Thomson mengeluh,“how did we end up here?”. Wajahnya kusut, dahinya yang keriput itu mengerut. Sementara di salah satu dinding di dalam ruangan khusus sutradara di sudut Broadway tersebut, Birdman sang superhero tampak gagah terpasang…
By Tatang Mahardika on 3 September, 2014
Tatang Mahardika
Buku, Musik & Film

DI TENGAH hiruk pikuk pesta yang dihelat beberapa jam setelah dirinya ditabalkan sebagai pemeran utama terbaik pria lewat film Lincoln, Daniel Day-Lewis…
By Tatang Mahardika on 3 June, 2014
Tatang Mahardika
Diversity

sangat rileks dalam memandang agama…
By Tatang Mahardika on 14 May, 2014
Tatang Mahardika
Buku, Musik & Film

TIAP kali menyaksikan konser sebuah band besar dengan…
By Tatang Mahardika on 23 April, 2014
Tatang Mahardika
Dunia

SUDAH 22 tahun berlalu, tapi Corinthians masih menyimpan dengan bangga kenangan…